Skip to main content

Menguji Kemampuan Reflek Kalian Dengan Game Tap-Tap Dash Review || Android Game

GAME YANG BIKIN KZL

TAP-TAP DASH

Hi Sobat bloger dimanapun kalian berada semoga sehat sehat semuanya ya.
Nah untuk kali ini saya masih akan membahas tentang sebuah game. Kalo kalian pernah memainkan game seperti Subway Surf, atau yang berjenis game endless run / tample run kalian wajib memainkan game ini. Bedanya dalam game ini itu layar ikut bergerak ketika kalian mentap sesuai dengan alur jalan player.



Selain game ini seru dan memantang, dalam game Tap-Tap Dash ini memiliki karakter yang imut dan lucu dengan bertema hewan.

Untuk cara bermainya sendiri cukup simple. Pemain cukup melakukan tap pada layar masing-masing untuk menghindari rintangan yang ada. Dan asiknya kalo kalian game over atau mati dalam permainan kalian tidak harus mengulang dari awal permainan, cukup hanya mengulang di bagian level yang sedang kalian mainkan.

Dalam permainan game tersebut ada empat bagian world/dunia, yaitu World A, B, C, dan D. dari masing-masing World memiliki 100 level. Terbayang kagak sob 1000 lvl tempat dikali dengan empat. Apakah kalian sanggup dalam memainkannnya dan menyelesaikannya? Khusu untuk World A, B, dan C 1000 level tersebut sudah terbuka semuanya sehingga kalian bisa memilih secara bebas. Untuk World yang D, kalian harus memenangkan setiap level untuk dapat lanjut ke level berikutnya.
Dan setiap harinya akan ada Daily Quest, yaitu kalian terhubung dengan teman-teman di dunia yang juga bermain game tersebut untuk menyelesaikan level yang ada pada saat itu. Dalam World Bonus atau Daily Quest tersebut terdapat 10 level, dan setiap menyelesaikan level kalian akan mendapatkan bonus yang disediakan. Namun sayangnya dalam bonus game tersebut, apbila pemain mati, maka harus mengulang lagi dari level awal.



Dilihat dari segi grafisnya sendiri menurut saya cukup bagus, meskipun simple namun menarik. Apalagi melihat karakter yang imut bentuknya dengan berbagai macam dan suara yang berbeda, over all bagus lah dari segi tampilannya.

Seperti itu menurut dari pengalaman saya dalam bermain game Tap-Tap Dash tersebut. Silahkan kalo kalian ingin memainkannya, game tersebut tersedia untuk perangkat IOS dan Android.

INFORMASI GAME:
Nama : Tap-Tap Dash
Update : 31 Agustus 2017
Platform: Android dan IOS
Mode : Single Player
Genre : Adventure, Runer

Link Download : Disini


Video Review

Comments

Post a Comment

Popular posts from this blog

Big Update Game Arena Of Valor (AOV) Garena || Artikel

Big Update Game Arena Of Valor (AOV) Garena Buat para penggemar game Mobile Arena, khusunya game Arena Of Valor ada kabar gembira dari pihak garena. Hal ini diumumkan melalui situs resmi garena sendiri. Bahwa mulai dari tanggal 14 September kemaren garena melakukan update besar-besaran dalam game tersebut. Nah apa saja updat-an tersebut, mari simak tulisan ini sampai selesai. Update yang dihadirkan dalam Big Update ini antara lain: Update Hero Baru Nah ada beberapa hero baru yang disediakan dalam update kali ini, salah satunya yaitu dihadirkan karakter Sunwokong. Kalian pasti tau kan Sunwokong, iya yaitu merupakan karakter yang lebih sering dikenal dengan sebutan Si Kera Sakti, yang terpuruk terpenjara dalam gua meloncat kesana kemari sesuka hati. Ups, kok malah nyanyi ya haha. Lupakan. Kera Sakti ini bisa kalian dapatkan atau bisa dimiliki dengan cara membelinya, harganya sendiri yaitu 18.000 gold. Cukup lumayan mahal kalo menurut saya, dikarenakan mencari koi

Review Beach Buggy Racing, Game Yang Mirip CTR || Game Android

Hallo Sobat Blogger Semuanya, Semoga kalian semua sehat Kali ini saya akan sedikit berbagi informasi tentang sebuah game Android. yaitu game yang berjudul Beach Buggy Racing, nah game ini itu mirip seperti game CTR. yang dulu suka bermain game pasti tahu game satu ini tentunya ya kan. Game ini memliki keseruan balapan sambil bertempur, jadi kalian dapat mengalahkan msusuh kalian dengan menggunakan item - item yang tersedia. Game beach buggy sendiri sebenarnya merupakan game besutan vector unit yang diperuntukan untuk console x-box dan tersedia juga dalam window 8.1 keatas, namun pada akhirnya dikeluarkan juga dalam android secara gratis. Seperti yang tertera dalam judul game tersebut, permainan ini mengambil latar belakang pantai sebagai tempat ajang dalam mengadu kecepatan para pemain dalam bertarung untuk memenangkan balapan. Dengan mengambil setting pantai dalam balapan, tentunya akan lebih memanjakan mata dalam melihatnya. Dalam permainannya di android game beach b